Amuntai – Sebanyak tiga Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) pada Sekretariat Bawaslu Kabupaten Hulu Sungai Utara mengikuti kegiatan Pelatihan Dasar (Latsar) CPNS Tahun 2025 secara daring melalui aplikasi Zoom Meeting.
Amuntai – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Hulu Sungai Utara menggelar audiensi bersama Kwartir Cabang Gerakan Pramuka, Kamis, 25/09/2025 Pertemuan ini bertujuan memperkuat kerja sama dalam pengaktifan Saka Adhyasta Pemilu sebagai wadah pembinaan kader muda dalam pengawasan partisipatif.
Amuntai – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Hulu Sungai Utara terus mengintensifkan upaya pengawasan terhadap tahapan Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan (PDPB) tahun 2025.
Amuntai – Dalam rangka meningkatkan kedisiplinan dan akuntabilitas aparatur, Bawaslu Kabupaten Hulu Sungai Utara melaksanakan kegiatan pengisian bukti dukung serta realisasi Sasaran Kinerja Pegawai (SKP) melalui aplikasi e-Kinerja.