Lompat ke isi utama

Berita

BAWASLU GELAR APEL MINGGUAN

BAWASLU GELAR APEL MINGGUAN

AMUNTAI | Senin (23/6/2025) Bawaslu Kab. Hulu Sungai Utara menggelar apel rutin. Kegiatan ini digelar setiap senin dalam setiap minggu menjalani aktivitas rutin di Kantor.

Apel rutin ini dipimpin oleh M.Khairuddin, SH, MH, Koordiv. P3S  serta diikuti oleh seluruh jajaran seketariat Bawaslu Kab. HSU

Dalam arahannya, M.Khairuddin, SH, MH, Koordiv. P3S menyampaikan tentang pentingnya meningkatkan kreativitas dalam menghadapi kekosongan tahapan. "Kalian perlu tetap menjaga semangat" tegasnya

Apel Rutin Bawaslu Hulu Sungai Utara ini bertujuan untuk menjaga semangat dan kedisiplinan dalam mengawal demokrasi serta sebagai bentuk komitmen dalam menjalankan tugas dan tanggung jawan pengawasan pemilu secara profesional dan berintegritas